🍀 *Tantangan 10 hari Apresiasi Kemandirian*
(Periode 23 Feb - 11 Maret 2017)
Dalam tantangan 10 hari di materi kemandirian kali ini, kita akan memberikan apresiasi kemandirian dalam beberapa kategori yaitu:
👪 Bagi anda yang sudah memiliki putra/i
💑Bagi anda yang ingin melatih kemandirian berdua dengan pasangan karena di rumah belum ada anak-anak
🙋Dan Bagi anda yang masih single.
Bagaimana caranya?
1⃣ Buatlah list kemampuan kemandirian apa saja yang ingin anda latihkan baik kepada putra/putri anda (bagi Ibu yang sudah memiliki anak), atau kepada anda dan pasangan (bagi ibu yang belum memiliki anak), atau kepada diri anda sendiri (bagi anda yang masih single).
2⃣Buatlah program *One Week One Skill* Dalam satu bulan ini min. melatih 1 kemandirian dan max. 4 kemandirian.
3⃣Abadikan portofolio kemandirian anak ➡👪
Kemandirian kita dan atau pasangan ➡💑
Kemandirian diri kita sendiri➡🙋
Bisa dalam bentuk foto dengan caption atau tulisan narasi yang anda posting setiap hari, minimum selama 10 hari dan max. tak berbatas waktu, bergantung komitmen yang anda buat.
🎖Bagi anda yang berhasil menyelesaikan tantangan ini akan memperoleh badge "YES, I CAN"💪💪 apapun kondisi anda, baik konsisten setiap hari, lompat-lompat, dirapel,dan minta dispensasi, selama sampai tanggal 11 Maret 2017, anda selesai pasti dapat badge.
🎖🎁🎁
Bagi anda yang berhasil konsisten 10 hari berturut-turut dan menyelesaikannya sampai akhir maka akan mendapatkan tambahan badge
*You're outstanding performance*
Dan mendapatkan kesempatan untuk masuk seleksi tulisan terbaik nasional dan pertukaran mahasiswi ke grup lain.
🎖🎁
Bagi anda yang berhasil menyelesaikan tantangan, dg cara dirapel atau lompat-lompat, apapun kondisinya, maka anda akan dapat tambahan badge
*You're excellent*
Posting Portofolio di Blog/Platform lainnya, disertai hashtag:
#Level2
#KuliahBunSayIIP
#MelatihKemandirian
Dan bagi yg di blog, tambahkan kategori/label:
*Bunda Sayang*
*Melatih Kemandirian*
*Ibu Profesional*
*IIP*
Setorkan link tulisan anda ke......
Jika mengalami kendala teknis, hubungi Koordinator Bulanan untuk bantu carikan solusi.
Tetap semangat, yakin... *Yes, I CAN!*
No comments:
Post a Comment